Wow, Padang Panjang Bakal Punya Papa Mart

oleh

Ke depannya, devisi pemasaran ini berpeluang membuka super market, dengan nama “Papa Mark” (Padang Panjang Market), misalnya, tempat pemasaran produk kerajinan, makanan dan olahan sapi perah kota ini. Bahkan “Papa Mark” itu juga berpeluang nanti dibuka di kota lain, jika produk lokal yang dijual menarik dan bermutu.

Terkait saran jenis usaha pada PT tersebut, Kepala Bappeda Padang Panjang, Indra Gusnadi menilainya sangat positif. Untuk diketahui, Ranperda pendirian PT tadi disusun saat Indra Gusnadi di Kabag Perek Setdako Padang Panjang, yang belakangan digantikan oleh Jevie Carter dari Kabid Industri Dinas Koperindag.

YEHANI

The Public (terbit tiap Senin)

Cover The Public Edisi 11/15-21 Februari 2016

Menarik dibaca