Terkait Bom di Makassar, Ini Kata Wakil Ketua DPRD Pasbar

oleh

“Saya merasa prihatin dan mengecam kejadian tersebut, karena perjuangan bangsa ini didasari dengan kebersamaan antar etnis yang telah menjadikan Indonesia sebagai Negara merdeka dan Berdaulat,” ucapnya.

Disamping itu, Endra Yama Putra juga meminta Penegak Hukum untuk mengusut tuntas serta mencari dan menangkap pelaku dan aktor intelektual dibalik aksi keji tersebut. Kepada masyarakat agar tidak terpengaruh dan dapat lebih meningkatkan toleransi, keharmonisan dan menghindari benturan antar etnis dan agama dalam kehidupan sosial.

“Kita meminta aparat penegak hukum untuk menangkap pelaku dan pihak-pihak yang ada dibalik peristiwa yang tidak terpuji ini, sehingga masyarakat dapat hidup rukun dan damai,” harapnya. (S/B)

Tip & Trik

loading…


Menarik dibaca