Nasrul Abit juga menjelaskan sisi positif dan negatif transaksi non tunai. Positifnya, ujar Nasrul Abit transaksi langsung berurusan dengan rekening. Selain itu, non tunai juga berfungsi untuk pengawasan, baik aliran dana maupun kepentingan perpajakan “Hal ini, juga akan menekan kebocoran. Ini merupakan kepentingan bersama dan negara,”ujarnya.
Namun, negatifnya jelas Nasrul Abit akan beresiko pada sumber daya. “Seperti di jalan tol, tenaga kerja akan berkurang lantaran semua sudah dilakukan melalui non tunai,” ujarnya.
Berikutnya>>>
Sebelumnya [ 1 ] [ 2 ] [ 3 ] [ 4 ] Selanjutnya
Editor : Saribulih
Baca juga:
loading…