Review Redmi 10, Fitur Memukau Harga Terjangkau

oleh

Sekarang beralih ke sisi kiri smartphone, terdapat slot Dual SIM yang terpisah dari slot MicroSD. Para pengguna lama dapat memasukkan MicroSD dalam smartphone ini untuk menyimpan data-data lama.

Layar
Smartphone ini memiliki layar 6,5 inci yang lebar dan resolusi FHD Plus yang tergolong untuk kelas ponsel entry-level. Bahkan terdapat fitur Adaptive Sync pada bagian refresh rate layar yang berguna untuk menghasilkan grafis yang lebih tajam dan pergerakan mulus saat bermain game.

Kamera
Dengan membuat kamera 50MP, smartphone ini menjadi terkenal di kalangan masyarakat. Kemampuan kamera 50MP akan hadir jika pengguna mengaktifkan mode khusus sebelum berfoto.

Selain kamera 50MP ada juga kamera lain, yaitu lensa ultrawide 8MP, kamera macro 2MP, serta kamera depth sensor 2MP. Sehingga pada smartphone ini terdapat 4 kamera yang biasa ada pada smartphone kelas menengah.

Kualitas foto yang dihasilkan oleh smartphone ini sangat bagus untuk ukuran harga yang sangat terjangkau. Fotonya terlihat jernih dan keren walaupun pada malam hari.

Menarik dibaca