Bagi sekolah diminta untuk mempelajari rapor pendidikannya, melakukan diskusi dengan warga sekolah untuk membuat program ke depan dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan.
Sementara bagi orang tua peserta didik diminta untuk mencermati dan membantu sekolah untuk melakukan pembenahan. Karena mutu sekolah merupakan tanggungjawab bersama, tidak tanggungjawab pemerintah semata.
Jelaslah bagi kita bahwa data dari rapor pendidikan bisa digunakan untuk meningkatkan mutu sekolah. Semoga. (*)