Rakyat Biruhun dan Wakil Rakyat membaur Meriahkan HUT RI

oleh

Dikatakannya,kegiatan lomba, kita khususkan pada anak-anak sebagai ajang hiburan sekaligus untuk memeriahkan HUT Ke-75 RI di tengah kondisi pandemi COVID-19.

Ia berharap, pandemi COVID-19 yang kini melanda dunia, termasuk di Indonesia dapat secepatnya berakhir agar masyarakat bisa beraktivitas secara lancar dan tidak ada kejadian yang tidak diinginkan.

“Semoga pandemi COVID-19 dapat secepatnya berakhir, agar warga bisa hidup damai, rukun, dan perekonomian dapat pulih kembali,”ujarnya.

Ditambahkannya, berhubung kita akan memasuki tahun politik yaitu pemilihan kepala Daerah yang direncanakan pada tanggal 9 Desember 2020 mendatang,kami mengingatkan kepada masyarakat untuk saling menjaga keamanan dan kedamaian di tengah masyarakat.

“Keamanan, kedamaian, dan kesatuan perlu kita jaga jelang pelaksanaan Pemilu mendatang terutama di daerah biruhun Kelurahan Simpang Rumbio ini, perbedaan pilihan merupakan aset untuk memperkaya pikiran-pikiran yang baik kedepan’’. ujar Wazadly.

Menarik dibaca