Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kabag Kesra) Sekretariat Daerah Kabupaten Agam,Syatria juga mengatakan bahwa pelatihan pengurus Pondok Al Qur’an se- Agam diharapkan akan mampu menjawab berbagai persoalan yang terjadi selama ini. Untuk itu diperlukan pengelolaan pondok Al Qur’an secara baik dan profesional terang Satria.
Kegiatan pelatihan ini dikuti sebanyak 60 orang peserta utusan dari 39 pondok yang berasal dari 16 Kecamatan di Agam , yang mana tersebut di laksanakan selama 3 hari, mulai pada 22 sampai 24 Oktober 2017.Mudah mudahan kegiatan ini dapat meningkatkan keagamaan generasi muda yang cinta Alquran. (Irman Naim)
Editor : Saribulih
Baca juga:
loading…