PAN Dharmasraya Rekatkan Silaturahmi Dengan Halal Bihalal

oleh

Dan juga pada kesempatan ini menyampaikan Pesan Ketua DPW PAN Sumbar Indra Dt.Rajo Lelo bahwasanya dengan kepengurusan yang baru PAN wajib menjadi pemenang di Pemilu 2024 nanti dan mempersiapkan Kader Terbaik untuk maju pada Pemilihan Kepala Daerah 2024 di Kabupaten Dharmasraya.

“Kami mengimbau dan meminta, hilangkan perbedaan pendapat diantara kita tentang Musda DPD PAN yang berapa waktu lalu. Mari kita bersatu dan tetap eksis dan solid untuk meberikan sinar yang gemilang PAN di Kabupaten Dharmasraya,” ujarnya. (Eko)

Menarik dibaca