Miris 72 Tahun Merdeka, Nagari Katiagan Minim Infrastruktur

oleh

“Jembatan tersebut hanya bisa dilewati kendaraan roda dua. Masyarakat mengharapkan kendaraan roda empat bisa menuju Katiagan,” katanya.

Sumando Katiagan Amril alias Bulit berharap kedepannya akses jalan perlu ditingkatkan sehingga kendaraan roda empat bisa sampai ke Katiagan.

Selain itu juga mengharapkan dana berbagai pembangunan terus diberikan ke Katiagan sehingga Katiagan tidak lagi terisolasi dan terpencil, selain infrastruktur jalan dan jembatan, sarana kesehatan, pendidikan masih minim di Katiagan dan Mandiangin.  (BY)
Editor : Saribulih

Baca juga:

loading…


Menarik dibaca