Ketua DPRD Padang Kunjungi Surau Zam Zam

oleh

Saya inginkan yang terbaik untuk Pengambiran Ampalu Nan XX ini, namun hal tersebut tidak terlepas dari peranan seluruh elemen masyarakat.

“Kalau bukan kita siapa lagi yang akan melakukan, siapa lagi yang akan memperjuangkan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat kita,” ujarnya.

Aspirasi masyarakat yang telah kita tampung agar bisa didapatkan anggaran serta bisa dilaksanakan yang tujuannya untuk kebutuhan dan kepentingan masyarakat itu sendiri, maka akan kita sampaikan ke pemerintah kota yang akan dianggarkan di APBD.



Lebih lanjut Elly menyampaikan untuk Majelis Taklim dia telah memasukkan dalam anggaran pokir sebesar Rp 10 juta dan di awal 2019 sudah dapat dicairkan.

“Kemudian untuk Jalan Mutiara I sepanjang 250 meter juga sudah kita masukkan dalam dana aspirasi sekitar Rp.300 juta dianggarkan di 2019, ” ungkapnya. (Salih)

Editor : Saribulih

Baca juga:

loading…


Menarik dibaca