Ketua DPD RI Dukung Nanas Subang, Produksi Lampung Go Internasional

oleh

“Pemerintah daerah harus terus memberi pendampingan kepada para petani agar dapat meningkatkan volume dan kualitas produksi Nanas Subang,” ucap LaNyalla.

Adapun negara yang mengeskpor nanas dari Indonesia adalah Amerika Serikat, Spanyol, China, Belanda, Singapura, Jepang, Argentina dan Jerman untuk nanas olahan (kaleng). Sementara itu negara tujuan ekspor nanas segar adalah United Arab Emirates, Jepang dan Saudi Arabia.

“Nanas produksi Indonesia telah mendunia. Kita patut berbangga,” kata LaNyalla.

Senator Jawa Timur ini pun mengapresiasi para petani Nanas Subang di Lampung yang masih bisa terus eksis di tengah pandemi virus Corona (COVID-19). Upaya tersebut, kata LaNyalla, bisa membantu perekonomian negara.

“Dengan produksi yang besar, petani Nanas Subang dapat membangkitkan perekonomian Indonesia yang lesu dampak pandemi,” tutupnya. (*)

Tip & Trik

loading…


 

Menarik dibaca