Kasus Sembuh Kian meningkat, Kabupaten Solok Zona Kuning

oleh

9. Laki-laki 54 thn, alamat Nagari koto sani Kec. X Koto Singkarak, merupakan kontak erat dengan kasus konfirmasi, Karantina mandiri, dinyatakan sembuh setelah hasil pemeriksaan dua kali dengan hasil negatif.

10. Laki-laki 60 thn, alamat Nagari Panyakalan Kec. Kubung, merupakan swab massif guru / tenaga kependidikan, Karantina mandiri, dinyatakan sembuh setelah hasil pemeriksaan Spesimen dua kali dengan hasil negatif.

11. Perempuan 46 thn, alamat Nagari koto baru Kec. Kubung, merupakan kontak erat dg kasus konfirmasi, Karantina mandiiri, dinyatakan sembuh setelah hasil pemeriksaan Spesimen dua kali dengan hasil negatif.

12. Perempuan 48 thn, alamat Nagari koto baru Kec. Kubung, merupakan kontak erat dg kasus Konfirmasi, Karantina mandiri, dinyatakan sembuh setelah hasil pemeriksaan Spesimen dua kali dengan hasil negatif.

13. Perempuan 26 thn, alamat Nagari koto baru Kec. Kubung, merupakan kasus suspek dari RSUD M Natsir yang memiliki gejala demam, Karantina mandiri, dinyatakan sembuh setelah hasil pemeriksaan Spesimen dua kali dengan hasil negatif.

14. Laki-laki 77 thn, alamat Nagari alahan Panjang Kec. Lembah Gumanti, merupakan kontak erat dg kasus konfirmasi, Karantina mandiri, dinyatakan sembuh setelah hasil pemeriksaan dua kali dengan hasil negatif.

Menarik dibaca