Hadiri Sidang Terbuka Unkhair, Ketua DPD RI Sampaikan Pentingnya Pembangunan SDM

oleh

Dalam kesempatan itu, mantan Ketua Umum Kadin Jawa Timur itu juga memuji semangat yang diperlihatkan Maluku Utara.

“Saya hadir tidak sendiri, melainkan mengajak sejumlah senator, baik senator asal Maluku Utara, maupun senator dari beberapa provinsi di Indonesia. Agar mereka semua tahu dan melihat langsung, bagaimana semangat saudara-saudara sekalian di Maluku Utara, untuk ikut membangun Indonesia, terutama melalui jalur pendidikan,” katanya.

Sementara Rektor Universitas Khairun, Prof DR Husen Alting, SH, MH, mengatakan proses wisuda digelar selama tiga hari berturut-turut, Kamis-Sabtu (28-30/1/2021). Hal ini dilakukan mengingat Indonesia masih dalam suasana pandemi Covid-19.(*)

Tip & Trik

loading…


 

Menarik dibaca