Hadiah Jutaan Rupiah, Kejuaraan Domino “Syafrizal Ucok Cup” di Tapan Diikuti 75 Pasang

oleh

Kegiatan kejuaraan domino “Syafrizal Ucok Cup” tahun 2023 ini diikuti oleh 75 pasang pemain domino yang terbagi dalam lima grup. Pertandingan akan berlangsung selama tiga hari, 27-29 Juli mulai sore hari hingga malam. Sembari bermain domino, para pemain disuguhkan alunan musik dan suara emas dari artis lokal. (*)

Menarik dibaca