Equinox Lintasi Sumbar, BMKG: Tingkatkan Daya Tahan Tubuh

oleh

Equinox tambahnya bukan merupakan fenomena seperti HeatWave yang terjadi di Afrika dan Timur Tengah yang dapat mengakibatkan peningkatan suhu udara secara besar dan bertahan lama.

Menyikapi hal ini, BMKG mengimbau masyarakat untuk tidak perlu mengkhawatirkan

dampak dari equinox sebagaimana disebutkan dalam isu yang berkembang. “Secara umum kondisi cuaca di wilayah Indonesia cenderung masih lembab/basah. Beberapa wilayah Indonesia saat ini sedang memasuki masa/periode transisi/pancaroba. Maka ada baiknya masyarakat tetap mengantisipasi kondisi cuaca yang cukup panas dengan meningkatkan daya tahan tubuh dan tetap menjaga kesehatan keluarga serta lingkungan,” ujar Kabag Humas BMKG sebagaimana relis yang disampaikan, Rabu (15/3/2017)

Palimo

 

loading…


Menarik dibaca