DPRD Dharmasraya Dorong Percepatan Pelayanan RSUD Sungai Dareh

oleh

“Namun saat ini, justru akan menyulitkan masyarakat dalam mendapatkan pelayanan kesehatan secara maksimal. Terlebih lagi, jarak gedung lama dan gedung baru cukup berjauhan,”egas Ketua Komisi III DPRD Dharmasraya, Rosandi Sanjaya.

Rosandi Sanjaya mengatakan kami dari anggota Dharmasraya, siap membantu percepatan pemusatan pelayanan kesehatan di gedung baru RSUD yang telah diresmikan pemerintah setempat pada 2020 lalu. “Informasi dari pihak RSUD untuk melengkapi sarana, alat kesehatan, dan lainya membutuhkan dana mencapai Rp300 miliar. Jika dalam percepatan ini membutuhkan dana pusat, DPRD siap membantu.

Intinya mari membangun koordinasi untuk kemajuan Dharmasraya,” dan RSUD Sungai Dareh yang baru ini nantinya akan dijadikan Rumah sakit rujukan baik yang dari Kabupaten tetangga seperti kabupaten Muaro Bungo dan Tebo jambi dan Kabupaten Solok selatan serta kecamatan Kamang baru kabupaten Sijunjung ungkap Rosandi Sanjaya.anggota DPRD Dharmasraya dari Partai Gerinda tersebut (eko)

Menarik dibaca