Dari Hujan Lebat ke Visi Hebat: Hendri Arnis & Allex Saputra Menatap Masa Depan

oleh
Syaiful Bahri, Staf ahli Gubernur Bidang Ekonomi dan Keuangan.( foto: Dinas Kominfo Padang Panjang)
Syaiful Bahri, Staf ahli Gubernur Bidang Ekonomi dan Keuangan.( foto: Dinas Kominfo Padang Panjang)

Kepada Hendri Arnis, Gubernur berpesan agar sinergi antara Pemko dan Pemprov terus diperkuat demi mewujudkan program-program pembangunan yang telah dirancang untuk kemajuan masyarakat.

Acara kemudian dilanjutkan dengan  Rapat Paripurna DPRD  Kota Padang Panjang  dalam rangka  Penyampaian Pidato Sambutan  walikota Padang Panjang  Masa Jabatan 2025-2030. Di Gedung DPRD yang berjarak sekitar 400 meter  arah barat rumah  dinas walikota telah menunggu  anggota DPRD dan tetamu lainnya.

Di teras dan halaman Gedung Wakil Rakyat deretan papan bunga dan tanaman hias dalam pot   tersemat  ucapan selamat menjadi magnet  untuk dilirik.  Terkait  bunga ucapan selamat, sebelumnya  Wako Hendri  menghimbau,   jika ada yang terniat  memberi  bingkisan  sukacita berilah    dalam bentuk  tanaman hias/ Pohon buah.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Menarik dibaca