Dapodik Dipindahkan, Nasib Kepala SLB Tak Menentu

oleh

Edisar mengungkapkan kebingungan dan berharap campur tangan dari pemerintah daerah atas kisruhnya dengan SLB Binar yang berdampak kepada data dapodiknya. Edisar S.Pd yang sebelumnya mengaku didepak secara sepihak oleh pengurus yayasan SLB Binar ini berharap adanya keadilan dalam permasalahan yang dihadapinya.

Edisar yang dikenal baik dikalangan masyarakat, murid dan guru guru berharap pemerintah bisa menyelesaikan masalahnya dengan SLB Binar dan menegakan keadilan. “Saya berharap pemerintah bisa turun tangan atas permasalahan yang saya hadapi dan menegakan keadilan,” ujar Edisar, S.Pd. di sekolah yang baru dirintisnya dengan nada sedih.

SARJONO

Menarik dibaca