BMKG : Gerhana Bulan, Air Laut Bakal Surut

oleh

Keseluruhan proses gerhana dapat diamati di Samudra Pasifik serta bagian Timur Asia, Indonesia, Australia, dan bagian barat laut Amerika. Gerhana ini dapat diamati di bagian barat Asia, Samudra Hindia, bagian timur Afrika, dan bagian timur Eropa pada saat bulan terbit.

“Masyarakat dapat mengamati puncak Gerhana Bulan Total ini dapat pada Pukul 20:29,8 WIB; 21:29,8 WITA; dan 22:29,8 WIT,”ujarnya.

Untuk informasi  BMKG senantiasa membuka layanan informasi cuaca 24 jam, yaitu melalui:call center 021-6546318;http://www.bmkg.go.id; follow twitter @infobmkg;aplikasi iOS dan android “Info BMKG”;atau dapat langsung menghubungi kantor BMKG terdekat.

Menarik dibaca