Ali Mukhni Usulkan Pergantian Pengurus PAN Sumbar

oleh

“Selain itu, juga ada yang dipercaya sebagai pengurus daerah. Jadi ini yang kita usulkan untuk diganti. Termasuk bendahara yang telah dipercaya sebagai Ketua DPD PAN Padang,” ujarnya.

Terkait penggantian sekretaris, Ali Mukhni dengan tegas membantah. Menurutnya, sampai saat ini tidak ada pengusulan pergantian Sekretaris DPW PAN Sumbar. “Kita tidak berfikir sejauh itu. Kecuali, mereka yang memang diamanahkan di DPD, itu memang kita usulkan untuk diganti,” ujarnya. (Palimo)

Menarik dibaca