236 Peserta Unjuk Gigi di Sirkuit Magek Putih

oleh

Selain Bupati terlihat juga hadir, Sekda Pasbar Yudesri Sip, Msi, Ketua TP PKK Pasaman Barat, Sifrowati Yulianto, dan Ketua IMI Sumatera Barat Defri Nasri, Kapolres Pasaman Barat yang diwakili oleh Kapolsek Pasaman AKP Lija Nesmon, Wali Nagari Aia Gadang Junaidin, Ninik Mamak, ribuan penonton serta para pembalap yang ikut berpastisipasi.

Menarik dibaca